Pengertian Dan Perbedaan Kubuntu Dan Ubuntu

Kubuntu merupakan varian resmi dari Ubuntu yang menggunakan KDE  sebagai lingkungan Desktop nya, berbeda dengan Ubuntu yang menggunakan Gnome dan Xubuntu yang menggunakan Xfce sebagai lingkungan desktop nya. Kubuntu didistribusikan secara gratis, Kubuntu bisa didapatkan dengan cuma-cuma, baik melalui media unduh atau ShipIt


Perbedaan dengan Ubuntu

Instalasi Ubuntu akan memiliki desktop GNOME, aplikasi GNOME dan GTK+ admin tools. Sedangkan instalasi Kubuntu memiliki dekstop KDE, aplikasi KDE contoh Kontact, Konqueror, dan KDE admin tools contoh Kpackagekit. Sebagai tambahan, Kubuntu lebih menggunakan paket dari KDE/Qt daripada GTK+ toolkit berbasis aplikasi. Tetapi, ada beberapa cara untuk menginstal dari sistem peranti yang berbeda ini, contohnya Menginstall Ubuntu kemudian menambahkan KDE, atau menginstall Kubuntu 'metapackage'.

1 comment:

Memberikan Komentar Bukti Peduli Kepada Sesama Blogger

---------->>>You Comment I Folow<<<----------

Prev Prev Prev